Peranan Khotbah Dalam Pertumbuhan Iman Jemaat Di Gksbs Rejosari
DOI:
https://doi.org/10.47154/scripta.v11i1.117Keywords:
Peranan, Khotbah, Pertumbuhan, Iman, JemaatAbstract
Tujuan penulisan ini adalah menjelaskan sejauh mana Peran khotbah yang disampaikan kepada jemaat GKSBS Rejosari. Adapun metode yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif dengan cara mengalami (mengamati secara partisipatif), dengan menyelediki, mewancarai, bertujuan untuk menggambarkan secara utuh dan mendalam tentang realitas dan berbagai fenomena yang terjadi. Dari hasil penelitian ini maka penulis menarik kesimpulan bahwa Khotbah adalah salah satu cara yang dipakai untuk mengkomunikasikan pesan, Dalam tradisi Kristen, pesan ini didasarkan pada apa yang tertulis di dalam Alkitab atau yang biasa disebut kabar baik. khotbah menjadi alat seorang pemimpin dalam mengajar umat. Khotbah pun membantu umat Krtisten dalam memahami kehendak Allah. Bahkan Setiap khotbah yang dipersiapkan bukan saja menarik tetapi khotbah yang memiliki kuasa yang mampu menyentuh hati jemaat yang hadir mengikuti ibadah, membuat hati mereka terbuka tidak lagi malas, tertidur dan bosan ketika dengar khotbah, tetapi semakin hari semakin bertambah kehadiran jemaat untuk selalu beribadah kepada Tuhan, bahkan lewat khotbah jemaat semakin mengenal Tuhan.
References
__,Alkitab
, Jakarta: LAI
Ali Lukman,
kamus besar bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka
Becker Theol. Dieter,
pedoman dogmatika, Jakarta: BPK Gunung Mulia
Dainton Martin B.,
Gereja dan Bergereja, Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih
Graham Billy,
damai dengan Allah, Jakarta: Yayasan komunikasi bina kasih/ OMF
Jong S. De,
Khotbah, persiapan-isi-bentuk, Jakarta: PBK. Gunung Mulia
J.I. Packer & Thomas C. Oden,
Satu Iman, Jakarta: BPK Gunung Mulia
Lumintang Stevri I.,
Theologia dan Misiologia Reformed, Jakarta: STT Reformed injili Indonesia
Pouw P.H.,
Tt Uraian Singkat Tentang Homiletik, Bandung: Kalam Hidup
Robinson D. W. B.,
Ensiklopedi Alkitab Masa Kini, Jakarta: Yayasan Komunikasi Bina Kasih
Rotlihsheber,H.
Homiletika, Jakarta:BPK Gunung Mulia
Stott John,
Satu Umat, Malang: Seminari Alkitab Asia Tenggara